Kanwil Kemenkum Ham Riau Publikasikan Akreditasi Pemberi Bantuan Hukum

 PEKANBARU,SINARNUSANTARA.COM  - Dalam rangka menjaring calon Pemberi Bantuan Hukum (PBH), Kanwil Kemenkumham Riau menyelenggarakan 'Dis...


 PEKANBARU,SINARNUSANTARA.COM  - Dalam rangka menjaring calon Pemberi Bantuan Hukum (PBH), Kanwil Kemenkumham Riau menyelenggarakan 'Diseminasi Penjaringan dan Pengidentifikasian Calon Pemberi Bantuan Hukum Periode 2022-2024'. Kegiatan inin diselenggarakan di ruang serbaguna, Ismail Saleh Kanwil Kemenkumham Riau.

Kegiatan dibuka oleh Pelaksana Harian (Plh) Kepala Kanwil Kemenkumham Riau, Rudi Hartono. Kegiatan ini turut dihadiri oleh Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM, Siti Cholistyaningsih dan Kepala Bidang Hukum Kanwil Kemenkumham Riau, Edison Manik yang juga ketua penyelenggara.

"Perlunya pemerataan PBH di setiap kabupaten dan kota. Saat ini ada enam kabupaten kota di Riau yang belum ada PBH yang lulus verasi yakni Kabupaten Bengkalis, Indragiri Hulu, Indragiri Hilir, Kepulauan Meranti, Kuantan Singingi dan Kota Dumai, "ucap Rudi Hartono, Rabu (2/3/2021).

Dalam kegiatan ini, Plh Kakanwilkum HAM Riau menyerahkan bahan publikasi verasi calon PBH berupa spanduk pengumuman, banner dan poster kepada perwakilan instansi yakni kepada Pengadilan Tinggi Agama Pekanbaru dan Pemerintah Daerah Provinsi Riau.

"Dengan semakin banyaknya publikasi, maka semakin banyak calon PBH yang akan ikut dalam verifikasi dan akreditasi di Tahun 2021,"imbuhnya.

Setelah acara pembukaan diseminasi, dilanjutkan dengan arahan dari Kadiv Yankumham, Nining. Dalam arahannya Nining menyebutkan pada Tahun 2021, Kanwil Kemenkumham Riau akan melaksanakan verasi dengan dua gelombang.

"Gelombang pertama, dimulai dengan verasi calon PBH Periode 2022-2024 yang dibuka pada tanggal 4 Maret sampai dengan 26 Juni 2021 dengan diawali pendaftaran seperti administrasi dan dokumen fisik, perbaikan fisik ketidaklengkapan dokumen verasi, pemerikasaan faktual atau survey, rekomendasi Pokjada, verasi pusat berakhir rekomendasi kelolosan PBH baru," jelasnya.

Sedangkan gelombang II, akan dilaksanakan juga akreditasi ulang atau perpanjangan sertifikasi PBH periode 2019-2021 (PBH lama). Pelaksanaan tahapan pada verasi baru akan dimulai dari tanggal 2 Agustus sampai dengan 3 November 2021 sehingga mampu mendorong para advokat yang memiliki organisasi bantuan hukum untuk mendaftarkan dan mengikuti verifikasi dan akreditasi OBH yang diselenggarakan setiap tiga tahun sekali. 


"Pendaftaran verasi PBH dapat dilakukan melalui website www.sidbankum.bphn.go.id.," kata Nining.(MC Riau/ASN)

COMMENTS


Name

ADVERTORIAL,49,BALI,11,BANGKINANG,2,BBENGKALIS,12,BENGKALIS,231,BENGKALIS.,13,BENGKALS,4,DUMAI,40,DURI,9,INDRAGILI HILIR,4,INDRAGILI HULU,7,JAKARTA,9,KAMPAR,154,KAMPAR.,1,KEP.MERANTI,3,KESEHATAN,2,KUANTAN SINGINGI,7,NASIONAL,12,NASIONAL.,2,NIAS BARAT,6,PEKANBARU,255,PEKANBARU.,6,PELALAWAN,86,PELALAWAN.,4,PEMERINTAHAN,5,RENGAT,1,RIAU,20,ROHUL,4,ROKAN HILIR,137,SIAK,10,Tapanuli Selatan,1,
ltr
item
Sinar Nusantara: Kanwil Kemenkum Ham Riau Publikasikan Akreditasi Pemberi Bantuan Hukum
Kanwil Kemenkum Ham Riau Publikasikan Akreditasi Pemberi Bantuan Hukum
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiSfp8D2dwf3FsO_ZaQY1O7655LiRzMcPlkF3gl85bAUDqeLoBe91sd9K-fHtAH5HDl0K7s5cTSKfEY-Ne9p2mkr5rhDYIhzMkhUWr1AWgu5BqjPtrYmjYa6O7xFIECFlkXiCXIC5JBDjHP/s320/kanwil-kemenkum-ham-riau-publikasik.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiSfp8D2dwf3FsO_ZaQY1O7655LiRzMcPlkF3gl85bAUDqeLoBe91sd9K-fHtAH5HDl0K7s5cTSKfEY-Ne9p2mkr5rhDYIhzMkhUWr1AWgu5BqjPtrYmjYa6O7xFIECFlkXiCXIC5JBDjHP/s72-c/kanwil-kemenkum-ham-riau-publikasik.jpg
Sinar Nusantara
https://www.sinarnusantara.com/2021/03/kanwil-kemenkum-ham-riau-publikasikan.html
https://www.sinarnusantara.com/
https://www.sinarnusantara.com/
https://www.sinarnusantara.com/2021/03/kanwil-kemenkum-ham-riau-publikasikan.html
true
6905924838195669848
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy