Gubri Hadiri Rakor Pelaksanaan Vaksinasi IDI Wilayah Riau

 PEKANBARU,SINARNUSANTARA.COM - Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar menghadiri rapat koordinasi pelaksanaan vaksinasi Ikatan Dokter Indonesia (ID...


 PEKANBARU,SINARNUSANTARA.COM - Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar menghadiri rapat koordinasi pelaksanaan vaksinasi Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Wilayah Riau bekerja sama dengan Pemerintah Provinsi Riau secara virtual di Kediaman, Jumat (16/7/2021) malam.

Saat mengikuti rapat Gubri Syamsuar didampingi Kepala Dinas Kesehatan (Diskes) Provinsi Riau Mimi Yuliani Nazir turut hadir secara virtual Ketua IDI Wilayah Riau Zul Asdi, Sekretaris IDI Wilayah Riau Abdullah Qayyum, serta ketua IDI kabupaten/kota se-Provinsi Riau.

Saat memberi arahan, Kadiskes Riau Mimi Yuliani Nazir menyampaikan Pemerintah Provinsi Riau sangat menyambut baik atas kegiatan yang akan dilaksanakan oleh IDI Provinsi Riau dalam membantu pemerintah untuk percepatan vaksinasi.

"Pada perinsipnya pemerintah Provinsi Riau sangat mendukung sekali karena ini akan membantu capaian dari pada target yang telah ditentukan oleh pemerintah yaitu sebanyak 4,4 juta jiwa yang harus divaksinasi 70 persen dari jumlah penduduk 6,6 juta jiwa," ujar Mimi. 

Ia menjelaskan bahwa untuk mencapai angka yang begitu besar tentunya Pemerintah daerah, baik itu pemerintah provinsi maupun pemerintah kabupaten kota tidak bisa sendiri saja namun perlu dukungan dari semua pihak agar target yang ditentukan tercapai.

"Dengan adanya kegiatan yang ditaja oleh IDI tentunya kami sangat berterimakasih sekali namun demikian kita tergantung kepada ketersediaan vaksin," ucapnya.

Selain itu pihaknya akan menyampaikan kepada dinas Kabupaten kota terkait kegiatan yang akan ditaja oleh IDI Riau dan berharap dalam pelaksanaannya tidak ada kendala apapun sehingga berjalan dengan lancar.

"Mudah-mudahan niat baik kita ini dapat berjalan dengan lancar dan dipermudah karena apapun yang kita lakukan itu untuk kebaikan bersama dan sasaranya adalah masyarakat," tutup Mimi. (MC)

COMMENTS


Name

ADVERTORIAL,49,BALI,11,BANGKINANG,2,BBENGKALIS,12,BENGKALIS,239,BENGKALIS.,13,BENGKALS,4,DUMAI,43,DURI,9,INDRAGILI HILIR,6,INDRAGILI HULU,7,JAKARTA,9,KAMPAR,177,KAMPAR.,1,KEP.MERANTI,3,KESEHATAN,2,KUANTAN SINGINGI,7,NASIONAL,12,NASIONAL.,2,NIAS BARAT,6,PEKANBARU,256,PEKANBARU.,6,PELALAWAN,86,PELALAWAN.,4,PEMERINTAHAN,5,RENGAT,1,RIAU,20,ROHUL,4,ROKAN HILIR,139,SIAK,10,Tapanuli Selatan,1,
ltr
item
Sinar Nusantara: Gubri Hadiri Rakor Pelaksanaan Vaksinasi IDI Wilayah Riau
Gubri Hadiri Rakor Pelaksanaan Vaksinasi IDI Wilayah Riau
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiAJm1zv-kRglaifluPacr3jNwPqjiA6Oq4cmYZ78DSS7WiSQCH9k9VtQ8EwNVEvgle5xZjuG5L3WfyfN8YXCklEigzXlE69zkzP6LvCK-brgBYk8go3cOHKM9OUWBZStNViyfFBKaFCDQR/s320/gubri-hadiri-rakor-pelaksanaan-vaks.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiAJm1zv-kRglaifluPacr3jNwPqjiA6Oq4cmYZ78DSS7WiSQCH9k9VtQ8EwNVEvgle5xZjuG5L3WfyfN8YXCklEigzXlE69zkzP6LvCK-brgBYk8go3cOHKM9OUWBZStNViyfFBKaFCDQR/s72-c/gubri-hadiri-rakor-pelaksanaan-vaks.jpg
Sinar Nusantara
https://www.sinarnusantara.com/2021/07/gubri-hadiri-rakor-pelaksanaan.html
https://www.sinarnusantara.com/
https://www.sinarnusantara.com/
https://www.sinarnusantara.com/2021/07/gubri-hadiri-rakor-pelaksanaan.html
true
6905924838195669848
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy