Gubernur Riau bersama PT RAPP bahas Program Pembangunan Daerah, Ini Penjelasannya

 PEKANBARU,SINARNUSANTARA.COM- Dalam rangka mensinergikan program pembangunan di daerah kawasan operasi PT. Riau Andalan Pulp and Paper (RA...


 PEKANBARU,SINARNUSANTARA.COM- Dalam rangka mensinergikan program pembangunan di daerah kawasan operasi PT. Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP), Gubernur Riau (Gubri), Syamsuar menggelar pertemuan dengan pimpinan PT. RAPP.

Tidak hanya Pemprov Riau, dalam pertemuan tersebut juga diundang pemerintah kabupaten Kepulauan Meranti, Siak, Kampar, Pelalawan dan Kuantan Singingi. 

"Hari ini kita membincangkan antara April Group atau PT. RAPP dengan pemerintah daerah termasuk pemerintah provinsi. Dalam rangka untuk mensinergikan program pembangunan yang saat ini menjadi program dari April Group," kata Gubri, di Gedung Daerah Balai Serindit, Jumat (15/10/21).

Syamsuar menjelaskan, dalam rangka pembangunan daerah, maka diperlukan sinkronisasi program antara perusahaan dan pemda. Sehingga nanti apa yang diinginkan PT. RAPP dan apa yang diinginkan oleh pemerintah provinsi, kabupaten/kota menjadi sinkron.

Menurutnya, dalam pertemuan tadi telah ditemukan kesepahaman program antara PT. RAPP, pemerintah provinsi dan pemerintah kabupaten/kota. Selanjutnya tinggal bagaimana konkritnya di lapangan.

"Alhamdulillah ini sudah nyambung ini, tinggal lagi konkrit nya. Masing-masing nanti dari April Group akan berkunjung nanti ke kabupaten/kota membicarakan program prioritas sesuai dengan tahapan yang dicanangkan April Group ini sampai tahun 2030," sebutnya.

Selanjutnya, Direktur Utama PT. RAPP Sihol Aritonang menyampaikan, ada lima komitmen PT. RAPP untuk bersinergi dengan pemerintah daerah.

Diantaranya, ambil bagian dalam program pemerintah untuk menghapus kemiskinan, menurunkan angka stunting. 

Kemudian, meningkatkan kualitas fasilitas kesehatan, meningkatkan kualitas pendidikan, dan pemberdayaan perempuan.

Sihol Aritonang menjelaskan, tentunya kompleksitas program yang dijalankan di setiap kabupaten masing-masing berbeda. Untuk itu yang menjadi tugas PT. RAPP adalah koordinasi yang baik bersama pemerintah kabupaten atau kota. 

Bertujuan untuk mengidentifikasi apa program yang tepat, agar bisa menjawab solusi dan berkontribusi, serta menyumbang pada program yang lebih besar yang dipimpin oleh pemerintah kabupaten itu sendiri.

"Kedua yang menjadi tugas kami adalah melakukan perencanaan yang baik agar pada tingkat pelaksanaan nanti semuanya berjalan lancar. Dan dampaknya bisa dirasakan berupa kemajuan masyarakat ditingkat desa," paparnya.

COMMENTS


Name

ADVERTORIAL,49,BALI,11,BANGKINANG,2,BBENGKALIS,12,BENGKALIS,239,BENGKALIS.,13,BENGKALS,4,DUMAI,43,DURI,9,INDRAGILI HILIR,6,INDRAGILI HULU,7,JAKARTA,9,KAMPAR,177,KAMPAR.,1,KEP.MERANTI,3,KESEHATAN,2,KUANTAN SINGINGI,7,NASIONAL,12,NASIONAL.,2,NIAS BARAT,6,PEKANBARU,256,PEKANBARU.,6,PELALAWAN,86,PELALAWAN.,4,PEMERINTAHAN,5,RENGAT,1,RIAU,20,ROHUL,4,ROKAN HILIR,139,SIAK,10,Tapanuli Selatan,1,
ltr
item
Sinar Nusantara: Gubernur Riau bersama PT RAPP bahas Program Pembangunan Daerah, Ini Penjelasannya
Gubernur Riau bersama PT RAPP bahas Program Pembangunan Daerah, Ini Penjelasannya
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEixU4OM9_5aG12cpqaDHF45bHUlaKk2ymiKEj5qf4QC00empxmTqzwUITx6nEjRWiaCd9s8UhP2MslqBnlfRHtcjsQ15b2jE4GsP1tKrBNIbRuSKqiK6mmD4e4grONq8FmVVE0GeYCk3I5snDpzANwVjkK9KyoMcVwEICCBKrxTmRRebzvlKtplis9Azg=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEixU4OM9_5aG12cpqaDHF45bHUlaKk2ymiKEj5qf4QC00empxmTqzwUITx6nEjRWiaCd9s8UhP2MslqBnlfRHtcjsQ15b2jE4GsP1tKrBNIbRuSKqiK6mmD4e4grONq8FmVVE0GeYCk3I5snDpzANwVjkK9KyoMcVwEICCBKrxTmRRebzvlKtplis9Azg=s72-c
Sinar Nusantara
https://www.sinarnusantara.com/2021/10/gubernur-riau-bersama-pt-rapp-bahas.html
https://www.sinarnusantara.com/
https://www.sinarnusantara.com/
https://www.sinarnusantara.com/2021/10/gubernur-riau-bersama-pt-rapp-bahas.html
true
6905924838195669848
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy