Minta Kepolisian Segera Menertibkan Tanggapan Pemerhati Hukum dan Sosial terkait Usaha Ilegal Marak di Siak Hulu

  Sinarnusantara.com, - Siak Hulu Akhir-akhir ini usaha ilegal didaerah kabupaten Kampar Khususnya Wilayah Siak Hulu kian merajalela dan...


 

Sinarnusantara.com, - Siak Hulu Akhir-akhir ini usaha ilegal didaerah kabupaten Kampar Khususnya Wilayah Siak Hulu kian merajalela dan kebal hukum. Dimana seperti penampungan Cangkang sejak lama marak tak pernah tersentuh hukum.Diduga usaha ilegal itu dibiarkan menjamur. 

Dibeberapa titik disepanjang jalan Pasir Putih km 11 yang toke berinisial RHM dan jalan Lintas Timur Km.22 yang toke berinisial SNG, 

"usaha Mafia penampung Cangkang ilegal berjalan mulus Sehingga banyak kalangan menilai bahwa mafia penampung inti ilegal itu telah menjinakkan pihak oknum berwajib hingga tak berkutik.



Selama ini diduga kebal hukum sebab tidak pernah terlihat pihak berwajib merazia lokasi usaha mafia tersebut. Sehingga banyak kalangan menilai bahwa mafia penampung inti ilegal itu telah menjinakkan pihak oknum berwajib hingga tak berkutik.

Ketika media ini diminta Tanggapan 

Pemerhati hukum dan Sosial Sefianus Zai,SH., MH mengatakan sangat prihatin atas segala kegiatan Ilegal yg menjamur, dan terkesan di biarkan oleh penegak hukum.

"Kita sangat prihatin, kegiatan2 usaha ilegal dapat berkembang bak jamur d musim hujuan, seolah olah tidak ada penegak hukum di negeri ini," ucap Sefianus Zai yang merupakan seorang Advocat ini.

"Kita minta kepolisian segera menertibkan dan menutup kegiatan bisnis ilegal seperti itu, agar citra kepolisian tidak semakin buruk di mata masyarakat," pungkasnya

Ketika dikonfirmasi wartawan kepada Kapolres Kampar Melalui AKP Zainal diruang kerjanya Kamis (2/2/2023) menyampaikan, "Bila ada yang dirugikan lapor saja kita akan proses secara hukuim' ucapnya singkat ( Hal/Tim).bersambung....

COMMENTS


Name

ADVERTORIAL,49,BALI,11,BANGKINANG,2,BBENGKALIS,12,BENGKALIS,226,BENGKALIS.,13,BENGKALS,4,DUMAI,40,DURI,9,INDRAGILI HILIR,4,INDRAGILI HULU,7,JAKARTA,9,KAMPAR,154,KAMPAR.,1,KEP.MERANTI,3,KESEHATAN,2,KUANTAN SINGINGI,7,NASIONAL,12,NASIONAL.,2,NIAS BARAT,6,PEKANBARU,255,PEKANBARU.,6,PELALAWAN,86,PELALAWAN.,4,PEMERINTAHAN,5,RENGAT,1,RIAU,20,ROHUL,4,ROKAN HILIR,137,SIAK,10,Tapanuli Selatan,1,
ltr
item
Sinar Nusantara: Minta Kepolisian Segera Menertibkan Tanggapan Pemerhati Hukum dan Sosial terkait Usaha Ilegal Marak di Siak Hulu
Minta Kepolisian Segera Menertibkan Tanggapan Pemerhati Hukum dan Sosial terkait Usaha Ilegal Marak di Siak Hulu
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEimvqlR5_TVGCmqY5E7DOj_zPVnAkTsVDQFWmGxWFZQGqY7lQgWHgGlOKUaqbtI0UHkaDUc_Dc2uRrd97XTbfdLKWbVmMOKdhHip-TvwdgLlSV3dtEun99vQuZS9n-Qf6eZM0MjQYf5ulhl-a1gIgO-QUpv4nriiQ0GlFVidaTOy8EKAoTqF67qkBeNPg/s320/IMG-20230206-WA0008.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEimvqlR5_TVGCmqY5E7DOj_zPVnAkTsVDQFWmGxWFZQGqY7lQgWHgGlOKUaqbtI0UHkaDUc_Dc2uRrd97XTbfdLKWbVmMOKdhHip-TvwdgLlSV3dtEun99vQuZS9n-Qf6eZM0MjQYf5ulhl-a1gIgO-QUpv4nriiQ0GlFVidaTOy8EKAoTqF67qkBeNPg/s72-c/IMG-20230206-WA0008.jpg
Sinar Nusantara
https://www.sinarnusantara.com/2023/02/minta-kepolisian-segera-menertibkan.html
https://www.sinarnusantara.com/
https://www.sinarnusantara.com/
https://www.sinarnusantara.com/2023/02/minta-kepolisian-segera-menertibkan.html
true
6905924838195669848
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy