Sinarnusantara.com , Siak Hulu - Galian C tanah Urug ilegal di jalan Raya Pangkalan Baru ,Kecamatan Siak Hulu Kabupaten Kampar - Riau, marak...
Sinarnusantara.com, Siak Hulu - Galian C tanah Urug ilegal di jalan Raya Pangkalan Baru ,Kecamatan Siak Hulu Kabupaten Kampar - Riau, marak beraktifitas,hal ini terbukti pada saat penelusuran beberapa awak media di lokasi galian c tanah urug di Kecamatan Siak Hulu , Kamis (04/5/2023)**"
Aktifitas galian c tanah urug ilegal ini diduga ada yang membekengi,hal ini terbukti galian C tersebut masih beraktifitas.
Sebelum lebaran sempat di tutup pada saat di beritakan awak media tapi sekarang kembali beraktifitas .
Lokasi Galian C tersebut tidak jauh dari Kantor Kapolsek Siak Hulu,Jaraknya ada berkisar 500 M.
Dari hasil investigasi awak media pada saat di lokasi ada 1alat berat yang beroperasi dan terlihat keluar masuk nya kendaraan truck pengangkut tanah urug tersebut.
Pada saat di tanya wartawan kepada yang berjaga di lokasi Galian C tersebut ."namun tidak mau menjawab langsung pergi tanpa bicara ,dia menghindar dari wartawan yang mau konfirmasi siapa pemilik alat berat tersebut.
Hingga berita ini ditayangkan , media ini belum berhasil mengkonfirmasi ke pihak terkait. (Red/Pahalaw)***
COMMENTS